Translate

Selamat datang di web blog saya Belajar Komputer

Hubungi saya via whatsapp

setting printer

Dalam dunia jaringan komputer banyak hal yang dapat menguntungkan kita dalam berkerja, salah satu contohnya adalah dengan adanya sharing printer dalam suatu jaringan yang memudahkan kita untuk tidak perlu mondar-mandir meminjam komputer teman kerja demi mengeprint suatu dokumen
Nah bagaimana hal ini bisa kita lakukan juga berikut adalah cara-cara settingnya melalui windows XP SP2:
1. Pastikan printer yang akan kita setting sudah terkoneksi dengan jaringan melalui kabel data
2. Bila printer anda baru maka lakukan pengisian IP Addressnya melalui setting manual printer yang terdapat pada buku manualnya (tergantung merk printernya).
Contoh kita alokasikan printer ini dengan IP kelas A:
Segmen IP : 10.100.12.10
Subnet : 255.255.255.0
Gateway :10.100.12.1
3. Setelah printer memiliki IP Address, Subnet dan Gateway kemudian klik Add Printer.
4. Klik Next
5. Pilih local printer
6. pilih create new port -->pilih standard TCP/IP.

7. klik next lalu pilih jenis printer yang digunakan mis.Merk : Fuji Xerok ; Jenis : DocuPrint340AP

8. klik next s/d ada kolom untuk memasukan IP (Segmen IP) , maka kita input kolom tersebut dengan IP yang kita sudah setting diatas.

9. klik next s/d finish.

langkah kedua bisa kita lakukan dengan cara menginstall melalui driver printer tersebut. dan kita masukan IP Address printer tersebut di kolom IP.

Penjelasan tentang materi dasar design grafis

Materi Design Grafis kelas X-MM Untuk memperbesar tampilan video silahkan klik huruf "F" atau tekan tanda di perbesar video yang t...